Liga 2 Indonesia
Paling Berat PSPS Riau, 4 Klub Liga 2 Dapat Sanksi dari Komdis PSSI
Sanksi terberat dijatuhkan kepada PSPS Riau, yakni tiga pertandingan kandang tanpa penonton di Liga 2 2022/2023 dan denda Rp 115 juta.
Sementara PSCS Cilacap mendapatkan denda total Rp 65 juta akibat terjadi dua pelanggaran kala melawan Gresik United, 23 September 2022.
Pertama, ada pelemparan 2 (dua) buah botol minuman kemasan oleh suporter PSCS Cilacap di tribun utara.
Kedua, ada penyalaan 3 (tiga) buah flare oleh suporter PSCS Cilacap di tribun selatan dan bekas penyalaan flare tersebut dilemparkan ke arah lapangan.
Baca juga: Live Hasil Sulut United vs PSBS Biak Liga 2 2022: H2H Imbang, Misi Sama Keluar dari Zona Degradasi
Selain klub, satu pemain Liga 2, M Rafli Mursalim (Gresik United) juga tak luput dari hukuman saat laga versus PSCS Cilacap.
Rafli kedapatan mengucapkan kalimat penghinaan dan tidak sopan kepada perangkat pertandingan dan menerima kartu merah langsung.
Dia dikenai sanksi tambahan larangan bermain sebanyak 4 pertandingan sejak keputusan diterbitkan serta denda Rp 25 juta.
Hasil Sidang Komite Disiplin PSSI, 28 September 2022:
1. Tim PSPS Riau
- Nama Kompetisi: Liga 2 2022/2023
- Pertandingan: PSPS Riau vs PSMS Medan
- Tanggal Kejadian: 22 September 2022
- Jenis Pelanggaran:
a. Pemain Tim PSPS Riau tidak menggunakan badges Liga 2 pada lengan kanan jersey
b. Terjadi penyalaan lebih dari 10 buah flare oleh suporter PSPS Riau di Tribun Utara
Lagi Imbas Liga 2, Satu Lagi Pemain Pamit dari Persipura Jayapura |
![]() |
---|
Liga 2 Tak Pasti, Satu per Satu Pemain Persipura Jayapura Hengkang, Terbaru Gunansar Mandowen |
![]() |
---|
Persipura Jayapura Somasi PSSI, dan Laporkan Penghentian Liga 2 ke AFC dan FIFA |
![]() |
---|
Persipura dan Klub-klub Liga 2 Temui Menpora, Yan Mandenas: Saya Harap Liga 2 Dilanjutkan |
![]() |
---|
Nasib Boaz Solossa, Baru Gabung Persipura Jayapura, Liga 2 Malah Dihentikan |
![]() |
---|