Jadwal Kapal Pelni
Sekali Berangkat, Ini Jadwal Kapal Pelni Rute Merauke-Namrole Akhir Mei 2023 yang Dilewati KM Leuser
Berikut ini jadwal kapal Pelni rute Merauke-Namrole akhir Mei 2023 lengkap dengan waktu keberangkatan dan tiba, lama perjalanan, hingga harga tiketnya
Penulis: Maria Novena Cahyaning Tyas | Editor: Maria Novena Cahyaning Tyas
TRIBUNPAPUABARAT.COM - Berikut ini jadwal kapal Pelni rute Merauke-Namrole akhir Mei 2023 lengkap dengan waktu keberangkatan dan tiba, lama perjalanan, hingga harga tiketnya.
Jadwal kapal Pelni rute Merauke-Namrole akhir Mei 2023 ini hanya dilewati oleh KM Leuser.
Selain itu, jadwal kapal Pelni rute Merauke-Namrole ini hanya satu kali berangkat, yakni pada akhir Mei 2023.
Baca juga: UPDATE Jadwal Kapal Pelni Rute Merauke-Bitung Terbaru: Berangkat Akhir Mei 2023, Tiket Rp 610.500
Simak jadwal selengkapnya, dikutip TribunPapuaBarat.com dari laman resmi Pelni.
KM LEUSER (EKONOMI EKS KABIN KLS 1 / A)
Waktu keberangkatan: Selasa, 23 Mei 2023 pukul 15.00
Waktu sampai: Selasa, 30 Mei 2023 pukul 03.00
Lama perjalanan: 6 hari 12 jam
Harga tiket: Rp 545.500
KM LEUSER (EKONOMI EKS KABIN KLS 2 / B)
Waktu keberangkatan: Selasa, 23 Mei 2023 pukul 15.00
Waktu sampai: Selasa, 30 Mei 2023 pukul 03.00
Lama perjalanan: 6 hari 12 jam
Harga tiket: Rp 545.500
KM LEUSER (KELAS EKONOMI / E)
Waktu keberangkatan: Selasa, 23 Mei 2023 pukul 15.00
Waktu sampai: Selasa, 30 Mei 2023 pukul 03.00
Lama perjalanan: 6 hari 12 jam
Harga tiket: Rp 545.500
Baca juga: CEK Jadwal Kapal Pelni Rute Merauke-Baubau Akhir Mei 2023: Hanya Ada KM Leuser, Tiket Rp 678.500
Cara Reservasi Tiket Kapal Pelni Online
- Buka laman pelni.co.id
- Pilih kota asal, kota tujuan, jumlah penumpang, dan tanggal keberangkatan
- Pilih jadwal keberangkatan yang Anda inginkan
- Isi data pemesan (nama, e-mail, telepon, dan alamat)
- Isi identitas penumpang (nama, NIK, tanggal lahir, dan gender)
- Lanjut pembayaran
(TribunPapuaBarat.com/Maria N)
Jadwal kapal Pelni rute Merauke-Namrole
Jadwal Kapal Pelni Mei
Jadwal Kapal Pelni Mei 2023
Jadwal kapal Pelni
| UPDATE Jadwal Kapal Nggapulu November 2025: Rute Makassar, Bau-Bau, Namlea |
|
|---|
| UPDATE Jadwal KM Sinabung November 2025: Ternate, Bitung, Banggai |
|
|---|
| Jadwal Kapal Sorong-Manokwari November 2025: KM Dorolonda hingga Gunung Dempo |
|
|---|
| Jadwal KM Bukit Siguntang Oktober-29 November: Nunukan, Balikpapan, Pare-pare, Makassar |
|
|---|
| Jadwal Manokwari-Sorong Bulan November 2025: Harga Tiket Ekonomi Rp200 Ribuan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/papuabarat/foto/bank/originals/Kapal-Pelni-yang-sedang-standar-di-Pelabuhan-Manokwari.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.