Viral Video Polisi Beri Uang pada Pria yang Tinggal di Kolong Jembatan, Ini Fakta di Baliknya

Sebuah video memperlihatkan seorang anggota Polri memberikan uang kepada seorang pria yang mengaku tinggal di kolong jembatan di ruas Tol Sidoarjo.

Editor: Maria Novena Cahyaning Tyas
Freepik
Ilustrasi viral 

Namun, ada yang aneh saat Budiman bertemu dengan Adit. Pria tersebut langsung meminta maaf kepada Brigadir Budiman karena teah berbohong.

"Dia mengaku takut karena didatangi polisi saat itu, makanya dia berbohong," terangnya.

Setelah berbincang dengan Brigadir Budiman, akhirnya Adit mengaku sudah pergi dari rumah karena memiliki masalah dengan orangtuanya.

Baca juga: Penjelasan Kasapol PP soal Viral Bendera Merah Putih Terpasang Terbalik di Rumah Dinas Gubernur Riau

Adit telah tiga bulan meninggalkan rumah.

Brigadir Budiman lalu memberi nasihat, meski tak memaksa Adit pulang.

Akhirnya, Brigadir Budiman mencarikan tempat kos untuk Adit tinggal sementara.

Budiman juga berusa mencarikan pria itu pekerjaan.

Video lengkap sejak pertama kali Brigadir Budiman mendatangi Adit dan hari berikutnya juga viral di media sosial, salah satunya di akun Instagram @surabayakabarmetro.

(Kompas.com/Achmad Faizal)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Cerita di Balik Video Viral Polantas Beri Uang kepada Pria di yang Tinggal di Kolong Jembatan"

Sumber: Kompas.com
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved