Polisi Temukan Petunjuk Baru setelah Autopsi Ulang Jenazah Korban Pembunuhan di Subang
Petunjuk baru mengenai kasus pembunuhan ibu dan anak di Subang, Jawa Barat, ditemukan oleh polisi.
Editor:
Astini Mega Sari
Tribun Jabar/Dwiky Maulana Vellayati
Kondisi makam Tuti dan Amalia dipasang tenda untuk proses autopsi, di Pemakaman, Jalancagak, Subang, Jawa Barat pada Sabtu (2/9/2021).
Dalam proses autopsi, tampak terpasang tenda plastik berukuran sekitar 3x4 meter.
Sampai dengan saat ini belum ada keterangan resmi dari pihak kepolisian kepada awak media terkait dilakukannya autopsi ulang dari kedua mayat ibu dan anak tersebut. (TribunWow.com/Rilo)
Artikel ini telah tayang di TribunWow.com dengan judul Autopsi Jenazah Korban Pembunuhan Ibu dan Anak di Subang, Ini Petunjuk Baru yang Ditemukan Polisi
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/papuabarat/foto/bank/originals/Kondisi-makam-Tuti-dan-Amalia-dipasang-tenda-untuk-proses-autopsi.jpg)