Liga Inggris

Mikel Arteta Tolak Mentah-mentah Keinginan Alexis Sanchez Kembali ke Arsenal, Katakan Ini pada Agen

Pelatih Arsenal Mikel Arteta dikabarkan menolak keinginan Alexis Sanchez untuk bergabung lagi dengan The Gunners.

Penulis: Maria Novena Cahyaning Tyas | Editor: Maria Novena Cahyaning Tyas
AFP/SYLVAIN THOMAS
Pemain depan Marseille asal Chili Alexis Sanchez berlari dengan bola selama pertandingan sepak bola L1 Prancis antara Olympique Marseille (OM) dan AC Ajaccio di Stade Velodrome di Marseille, Prancis selatan pada 8 Oktober 2022. Pelatih Arsenal Mikel Arteta dikabarkan menolak keinginan Alexis Sanchez untuk bergabung lagi dengan The Gunners. 

Beberapa bulan kemudian, Alexis Sanchez kemudian bergabung dengan klub Serie A Inter Milan.

Saat bersama Inter Milan, dia membantu timnya memenangkan Serie A dan Copa Italia.

Lebih lanjut, Marseille sebenarnya ingin memperpanjang kontrak Alexis Sanchez.

Presiden Marseille Pablo Longoria bahkan turut angkat bicara terkait kontrak sang pemain.

"Kami ingin memperpanjang kontraknya karena dia (Alexis Sanchez, -red) telah memberikan banyak," katanya.

"Dia adalah sosok pemimpin dalam segala aspek. Kami sedang berbicara dengan agennya, kami memberikan tawaran yang lebih baik daripada yang dia miliki musim lalu."

Diketahui Alexis Sanchez merupakan salah satu pemain yang paling menonjol di Marseille.

Pemain asal Chile itu mampu menyumbangkan 17 gol di semua kompetisi dan membantu timnya finis di posisi ketiga Ligue 1. (TribunPapuaBarat.com/Maria N)

Berita terkait lainnya

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved