Jadwal Kapal Pelni

Jadwal Kapal Benoa-Makassar November 2025: Cek Harga Tiket KM Binaiya, Tilongkabila, Leuser

Berikut jadwal kapal pelni rute Benoa/Denpasar ke Makassar bulan November 2025, lengkap dengan harga tiketnya.

(TRIBUNKALTIM.CO/MUHAMMAD RIDWAN)
JADWAL KAPAL PELNI - Ilustrasi Kapal Binaiya dalam proses sandar di Pelabuhan Lok Tuan, Kota Bontang. 

TRIBUNPAPUABARAT.COM - Berikut jadwal kapal pelni rute Benoa/Denpasar ke Makassar bulan November 2025, lengkap dengan harga tiketnya.

Jadwal kapal pelni Benoa/Denpasar ke Makassar dilalui KM Binaiya, Tilongkabila, Leuser.

Di bawah ini merupakan jadwal kapal pelni Benoa/Denpasar ke Makassar diupdate dari situs resmi pelni.co.id, Rabu (19/11/2025).

JADWAL KAPAL- Kapal Pelni KM Bukit Raya singgahi Pelabuhan Tarempa Anambas.
JADWAL KAPAL- Kapal Pelni KM Bukit Raya singgahi Pelabuhan Tarempa Anambas. (Tribunbatam.id/Noven Simanjuntak)

JADWAL KAPAL SURABAYA MAKASSAR:

KM.BINAIYA
KELAS EKONOMI / E

Waktu berangkat: Jumat, 21 November 2025 jam 08:00

Waktu tiba: Minggu, 23 November 2025 jam 15:00

Lama perjalanan: 02 hari 07 jam 00 menit

Harga: Rp. 418.500

KM.TILONGKABILA
KELAS EKONOMI / E

Waktu berangkat: Kamis, 27 November 2025 jam 09:00

Waktu tiba: Sabtu, 29 November 2025 jam 18:00

Lama perjalanan: 02 hari 09 jam 00 menit

Harga: Rp. 418.500

KM.LEUSER
KELAS EKONOMI / E

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved