Kendarai Motor Knalpot Bising, Pemuda Ini Tewas Dilempar Batu oleh Warga
Saat itu korban saat itu dibonceng temannya dengan motor berknalpot bising melewati sekelompok warga di lokasi kejadian.
"Betul (sembilan ditetapkan jadi tersangka)," terang Pejabat Sementara Kepala Seksi Hubungan Masyarakat Polresta Tasikmalaya, Ipda Jajang Kurniawan, Rabu pagi.
Sampai saat ini, kata Jajang, polisi masih mengungkap kasus ini dan mengatahui motif para tersangka.
Bahkan, terdapat salah seorang tersangka yang masih di bawa umur dan mendapatkan perlakuan khusus oleh Unit Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) Satreskrim.
Para tersangka itu akan dikenakan Pasal 170 dan/atau 351 KUHPidana.
"Ancaman minimal tujuh tahun penjara. Kalau motifnya masih dalam penyidikan lebih lanjut oleh petugas sampai saat ini," pungkasnya.
(*)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Pemuda di Tasikmalaya Tewas Setelah Dilempar Batu oleh Warga, Dikira Geng Motor karena Knalpotnya Bising"
| Anak Mantan Wali Kota Cirebon Kedapatan Curi Sepatu, Korban Merasa Iba |
|
|---|
| Korban Keracunan MBG di Bandung Barat Tembus 1.000 Orang, Posko Didirikan, Begini Sikap Bupati Jeje |
|
|---|
| Pengakuan Pelaku Pembunuhan 1 Keluarga di Indramayu, Simpan Dendam Gara-gara Uang 750 Ribu |
|
|---|
| Detik-detik Penemuan 5 Jasad 1 Keluarga di Indramayu, Kerabat Curiga hingga Bau Busuk Tercium |
|
|---|
| Viral Penangkapan Bripda Alvian, Buron seusai Bakar Kekasih dan Kuras Rekening |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/papuabarat/foto/bank/originals/Korban-Jiwa-Banjir-Bandang-PT-Freeport.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.