Ridwan Kamil Ungkap Eril Pernah Bicara soal Surga sebelum Meninggal: Taburlah Benih Kebaikan

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengungkapkan putra sulungnya, Emmeril Kahn Mumtadz pernah berbicara soal surga sebelum meninggal dunia.

Editor: Maria Novena Cahyaning Tyas
Instagram/emmerilkahn
Ridwan Kamil dan putra sulungnya, Emmeril Kahn Mumtadz. Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengungkapkan putra sulungnya, Emmeril Kahn Mumtadz pernah berbicara soal surga sebelum meninggal dunia. 

Pencarian terhadap Eril hingga kini masih dilakukan polisi setempat. Putra sulung Ridwan Kamil ini adalah pemuda yang jago berenang.

Ia juga anak yang sangat bertanggung jawab. Bagaimana tidak, sebelum terseret arus di Sungai Aare, ia ternyata sempat menghantarkan sang adik yakni Camillia Laetitia Azzahra (Zara) dan satu rekannya ke permukaan.

Hal tersebut diungkapkan Elpi Nazmuzaman adik Ridwan Kamil. (Desy Selviany/Dian Anditya Mutiara)

Berita terkait lainnya

Artikel ini telah tayang di WartaKotalive.com dengan judul Sebelum Meninggal, Emmeril Kahn Mumtadz Sempat Singgung Soal Surga

Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved