CPNS 2023

Apakah Lulusan S1 Bisa Daftar CPNS 2023? Simak 10 Jurusan yang Paling Dicari

Jelang pendaftaran seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2023, muncul berbagai macam pertanyaan tentang hal tersebut.

|
Penulis: Maria Novena Cahyaning Tyas | Editor: Maria Novena Cahyaning Tyas
TribunWow.com/Rusintha Mahayu
Ilustrasi CPNS - Jelang pendaftaran seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2023, muncul berbagai macam pertanyaan tentang hal tersebut. 

Mengacu pada hal tersebut, diprediksi bahwa jurusan yang berkaitan dengan talenta digital menjadi salah satu jurusan yang dibutuhkan pada rekrutmen CPNS 2023.

Kemenpan-RB juga akan mengakomodasi formasi bagi lulusan baru atau fresh graduate.

Khusus formasi ini diutamakan talenta digital agar dapat beradaptasi dengan perkembangan teknologi masa depan.

Azwar Anas menyebut, nantinya para lulusan baru ini akan mengisi tempat-tempat yang dibutuhkan seperti kementerian, instansi, lembaga, dan pemerintah daerah.

"Nantinya, fresh graduate ini akan sangat tinggi kualifikasinya untuk mengisi tempat-tempat yang dibutuhkan kementerian, lembaga, dan daerah," katanya.

Peserta seleksi kompetisi bidang (SKB) bagi CPNS Pemkot Surabaya bersiap mengikuti tes di GOR Pancasila, Kota Surabaya, Jawa Timur, Selasa (22/9/2020). Seleksi itu menerapkan protokol kesehatan Covid-19 secara ketat, mulai dari mengenakan masker, pelindung wajah, dan sarung tangan serta jarak antar peserta tes, termasuk memisahkan peserta dengan hasil rapid tes reaktif dalam bilik khusus. Sebanyak 1.142 orang mengikuti SKB CPNS Pemkot Surabaya selama 3 hari di mana dalam satu hari terdapat 3 sesi dengan peserta sebanyak 140 orang.
Peserta seleksi kompetisi bidang (SKB) bagi CPNS Pemkot Surabaya bersiap mengikuti tes di GOR Pancasila, Kota Surabaya, Jawa Timur, Selasa (22/9/2020). Seleksi itu menerapkan protokol kesehatan Covid-19 secara ketat, mulai dari mengenakan masker, pelindung wajah, dan sarung tangan serta jarak antar peserta tes, termasuk memisahkan peserta dengan hasil rapid tes reaktif dalam bilik khusus. Sebanyak 1.142 orang mengikuti SKB CPNS Pemkot Surabaya selama 3 hari di mana dalam satu hari terdapat 3 sesi dengan peserta sebanyak 140 orang. (Surya/Ahmad Zaimul Haq)

 

Merujuk pada data di CPNS 2021, ada 10 jurusan yang kemungkinan paling dibutuhkan di CPNS 2023.

Berikut ini jurusan yang kemungkinan paling banyak dicari di CPNS 2023, dikutip TribunPapuaBarat.com dari Kompas TV:

1. Jurusan Politik dan Pemerintahan

Jurusan Politik dan Pemerintahan memiliki prospek cerah untuk menjadi PNS.

Contohnya pada rekrutmen CPNS 2021 oleh Pemda DIY, jurusan ini dibutuhkan untuk posisi Ahli Pertama dan Terampil.

2. Jurusan Pendidikan

Terdapat banyak peluang untuk lulusan jurusan pendidikan, baik pada seleksi CPNS maupun PPPK.

Beberapa jurusan yang sangat dicari antara lain PG PAUD, Sejarah, dan Olahraga.

3. Jurusan Kesehatan

Halaman 2/4
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved