5 Potensi Objek Wisata di Kampung Maas Fakfak Papua Barat, Pantai Hingga Peninggalan Masa Lampau
Teluk Toran merupakan sebuah teluk yang terbentang membentuk pulau-pulau bebatuan karst dengan mayoritas tumbuhan anggrek di atasnya
Penulis: Aldi Bimantara | Editor: Tarsisius Sutomonaio
Lokasi Kolam Ikan Bandeng ini relatif dekat dengan Kambur Beach 1.000 Pohon Cemara dan aksesnya lebih mudah.
Wisatawan dapat melihat langsung ikan bandeng di dalam kolam saat berkunjung ke Kampung Maas.
Berdasarkan pengakuan dari warga, ikan bandeng tersebut sudah ada sejak lama di kolam tersebut.
Baca juga: Pulau Tubir Seram Jadi Primadona Warga Fakfak saat Libur Lebaran 2024
5. Peninggalan Nenek Moyang Kampung Maas, Tulang dan Tengkorak Manusia
Moyang Kampung Maas yang telah hidup lama dari masa ke masa juga meninggalkan jejak peradaban kehidupan dan bisa disaksikan oleh wisatawan jika berkesempatan mengunjungi Kampung Maas di Distrik Karas, Kabupaten Fakfak.
Peninggalan nenek moyang yang bisa dilihat di Kampung Maas ialah tulang belulang manusia, tengkorak, piring makan dan alat makan lainnya yang sudah berusia lampau.
Tulang-tulang dan peninggalan alat makan ini terdapat di celah-celah batu.
"Di Kampung Maas ini terdapat peninggalan nenek moyang, misalnya selain tulang-tulang begitu. ada juga piring-piring dari tanah liat dan benda-benda Zaman dulu," ujar Rahman Yorkuran.
Rahman Yorkuran berharap ada perhatian serius dari pemerintah untuk mengelola potensi wisata di Kampung Maas Distrik Karas menjadi objek wisata unggulan daerah.
"Kami harus angkat pariwisata Kampung Maas dan bisa dikenal luas oleh masyarakat di Papua dan di Indonesia pada umumnya sehingga bisa berdampak positif untuk metingkatkan ekonomi warga kampung," katanya.(*)
Kampung Maas
Distrik Karas
Kabupaten Fakfak
Papua Barat
Teluk Toran
Kali Biru Kanastangan
Kambur Beach 1.000 Pohon Cemara
Kolam Ikan Bandeng
objek wisata
Percepat Swasembada, Polda Papua Barat Gandeng Pemprov Dorong Produksi Jagung |
![]() |
---|
Ini Alasan Pelindo Naikkan Tarif Pelabuhan Fakfak, DPRK Bandingkan Harga di Sorong |
![]() |
---|
Mugiyono Minta PGRI Manokwari Tak Lelah Perjuangkan Aspirasi Guru |
![]() |
---|
DPRK Fakfak Segera Panggil Pelindo Bahas Kenaikan Tarif Masuk Pelabuhan |
![]() |
---|
Pelindo Naikkan Tarif Masuk Pelabuhan Laut Fakfak, Warga: Terlalu Mahal |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.