TAG
Pegunungan Arfak
-
Korban Meninggal Jadi 9 Orang Akibat Banjir Bandang dan Longsor di Pegunungan Arfak
Sebelas korban belum ditemukan setelah banjir bandang dan longsor di Kali Kus-Kus, Kampung Jim, Distrik Catubouw, Pegunungan Arfak, Papua Barat
Rabu, 21 Mei 2025 -
6 Orang Meninggal Dunia Akibat Banjir Bandang dan Longsor di Kampung Jim Pegunungan Arfak
"Malam itu juga, tim langsung berangkat ke Pegaf (Pegunungan Arfak)," kata Kepala Basarnas, Yefri Sabaruddin
Selasa, 20 Mei 2025 -
Terang Papua dan Fakultas Sastra UNIPA Kolaborasi Atasi Krisis Guru di Pegunungan Arfak
“Fakultas Sastra dan Budaya UNIPA kami anggap sebagai mitra strategis untuk mencari solusi konkret terhadap minimnya guru di Pegunungan Arfak,”
Sabtu, 17 Mei 2025 -
Dominggus Saiba Ungkap Permasalahan di Pegaf, Pengangguran Tinggi Hingga ASN Bekerja dari Manokwari
"Banyak ASN Pegunungan Arfak yang masih bekerja dari Manokwari dengan alasan tidak ada jaringan," kata Dominggus Saiba
Kamis, 24 April 2025 -
HPPMM Distrik Testega Pegaf Gelar MUBES IV Pilih Pengurus Baru
organisasi ini sebagai wadah bagi pemuda, pelajar, dan mahasiswa dari tujuh kampung di bawah naungan Pemerintahan Distrik Testega
Sabtu, 12 April 2025 -
Jadwal Final Liga 4 Papua Barat Manokwari United vs Persipegaf, Duel yang Diprediksi Seru
Duel Manokwari United vs Persipegaf di pertandingan final Liga 4 Regional Papua Barat dijadwalkan berlangsung di Stadion Sanggeng Manokwari
Rabu, 9 April 2025 -
FKUB Pegunungan Arfak Dilantik, Luksen Jems Mayor: Tugasnya Tak Hanya Soal Isu Keagamaan
Luksen Jems Mayor mengatakan FKUB Pegunungan Arfak berperan strategis membantu pemerintah daerah
Selasa, 4 Februari 2025 -
Pegunungan Arfak Jadi Fokus Utama Bentara Papua, Olah Kopi Lebih Modern
"Di Pegunungan Arfak, Bentara Papua memulai program riset dan eksperimen pertanian, seperti pembibitan wortel dan pengembangan komoditas kopi,"
Sabtu, 21 Desember 2024 -
Paskalis Semunya Ungkap Tiga Indikator Kesuksesan Pilkada Papua Barat 2024
Ketua KPU Papua Barat, Paskalis Semunya, mengatakan ada tiga indikator kesuksesan pilkada 2024 tersebut.
Senin, 9 Desember 2024 -
Begini Pesan Yosias Saroy untuk Paslon Bupati dan Wakil Bupati Terpilih Pegunungan Arfak
Yosias Saroy berharap pilkada 2024 di Pegunungan Arfak berlangsung baik, aman, dan lancar tanpa ada kendala apapun.
Rabu, 27 November 2024 -
Warga Bantu KPPS Bangun TPS di Kampung Hungku Pegunungan Arfak
Menurut Penius Saiba, di TPS 01 Kampung Hungku, ada 278 orang yang masuk daftar pemilih tetap (DPT).
Rabu, 27 November 2024 -
Distribusi Logistik Pilkada ke Distrik Didohu, Tim KPU Pegaf Lewati Jalur Terjal dan Arus Sungai
Setelah itu, kendaraan pengangkut logistik pilkada dari KPU Pegunungan Arfak harus melintasi arus sungai yang cukup deras.
Rabu, 27 November 2024 -
Ketua PPD Distrik Didohu Pegunungan Arfak Janji Optimalkan Distribusi Logistik Pilkada
Hujan beberapa hari ini terakhir mengakibatkan akses jalan di dua kampung sedikit rusak yakni di Kampung Kusmenau dengan Demdamei.
Senin, 25 November 2024 -
KPU Pegunungan Arfak Targetkan 90 Persen Penggunaan Sirekap untuk Pilkada 2024
Kegiatan ini bertujuan supaya anggota Panitia Pemilihan Distrik (PPD) bisa menggunakan aplikasi sirekap pada 27 November mendatang.
Sabtu, 9 November 2024 -
KPU Pegaf Latih Anggota PPD Cara Mengisi Model C1 KWK untuk Pilkada 2024
"Kami hari melakukan training of trainer agar anggota PPD bisa mengisi model C1 KWK untuk pilkada nanti," kata Yan Towansiba
Sabtu, 9 November 2024 -
KPU Pegunungan Arfak Minta 1.162 Anggota KPPS Bertanggung Jawab Terhadap Tugas
Ia juga berharap anggota KPPS yang telah dilantik bisa bekerja dengan baik dan bersaing dengan kabupaten-kabupaten lain.
Sabtu, 9 November 2024 -
KPU Pegaf Gelar Penetapan Pasangan Calon 22 September dan Penarikan No Urut 23 September
"Saya juga harap kedua bakal calon maupun tim sukses untuk komunikasinya tidak putus karena tahapan semakin padat," kata ketua KPU Pegaf, Yosak Saroy.
Sabtu, 21 September 2024 -
Komandan Kodim 1812/Pegunungan Arfak Berganti, Dandim 1803/Fakfak Ikut Hadiri Upacara Sertijab
Acara serah terima jabatan (sertijab) komandan Kodim 1812/Pegunungan Arfak berlangsung pada Kamis (19/09/2024).
Jumat, 20 September 2024 -
Pasangan Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati Pegaf Lantik Tim Pemenang MADAN
Sejauh ini, kata Maikel Salabai, anggota tim pemenangan Madan bergerak ke tiap kampung di Pegunungan Arfak, Papua Barat.
Sabtu, 14 September 2024 -
KPU Pegaf Gelar Pleno DPSHP Serentak di 10 Distrik Pegunungan Arfak
Proses pleno DPSHP tingkat kampung, ucap Hermus Dowansiba, dilakukan beberapa waktu lalu.
Selasa, 10 September 2024