TOPIK
Berita Fakfak
-
Pelindo Naikkan Tarif Masuk Pelabuhan Laut Fakfak, Warga: Terlalu Mahal
Warga juga mengeluh dengan kondisi sarana prasarana pelabuhan laut aut Fakfak yang dinilai masih jauh dari kata nyaman
-
Gerakan Ketahanan Pangan, Polsek Fakfak Tanam Bibit Jagung Hibrida
Kegiatan ini merupakan bentuk nyata dukungan Polri terhadap visi dan misi pemerintah RI di bidang ketahanan pangan
-
Hari Kopi Internasional, 16 Pemuda Ikuti Fun Battle V60 di Fakfak Papua Barat
Dari total 16 pemuda dan pemudi Kota Fakfak ini berasal dari barista dan non barista (home brewers)
-
Jelang HUT ke-80 TNI, Kolonel Inf Irwan Budiana Jalin Tali Asih dengan Veteran di Fakfak
Kami mengucap syukur dan terimakasih atas perhatian yang diberikan oleh Bapak Danrem
-
Ini Langkah Taktis Samaun Dahlan Wujudkan Zona Hijau Pelayanan Publik di Fakfak
penting untuk memperkuat transparansi, akuntabilitas, dan kualitas layanan publik yang lebih baik di Negeri Mbaham Matta
-
Mahasiswa Teluk Patipi Fakfak Belum Terakomodir dalam Beasiswa Afirmasi, Ada Apa?
Tidak ada anak-anak asli Teluk Patipi Fakfak yang memperoleh Beasiswa ADiK saat ini di Dinas Pendidikan dan Pemuda Olahraga
-
Jelang MTQ ke-XI Fakfak, Pawai Taaruf Kafilah 17 Distrik di RTH Ma'ruf Amin Dijadwalkan Selasa
Direncanakan nantinya pembukaan MTQ ke-XI dilaksanakan Rabu, 1 Oktober pukul 19.00 WIT di Kotam Distrik Fakfak Timur Tengah
-
Songsong HUT ke-125 Kabupaten Fakfak, Pemkab akan Gelar Lomba Pebatik Terbaik
Dari hasil karya terbaik tersebut, akan ditetapkan batik khas Fakfak yang tak hanya menjadi identitas daerah namun sebagai simbol kebanggaan daerah
-
Dorong UMKM Fakfak Menuju Perubahan, Pemkab Sinergi dengan BRI Kucurkan Modal Usaha
Saat ini Pemerintah Daerah bekerja sama dengan BRI Fakfak untuk penguatan UMKM lokal, jadi kalau bapak ibu sekalian mau UMKM-nya maju
-
BGN Latih Ratusan Relawan SPPG di Fakfak Papua Barat, Jamin Higienitas Program MBG
Enny menyampaikan pesannya agar Kepala SPPG di Kabupaten Fakfak dapat mendaftarkan relawan dapur di pelataran sehat web Kemenkes RI
-
Bupati Samaun Dahlan Imbau Masyarakat Fakfak Sukseskan MTQ ke-XI
Samaun Dahlan mengajak seluruh masyarakat dari Karas Pulau Tiga sampai Tomage Tana Rata untuk mensukseskan MTQ ke-XI Tingkat Kabupaten Fakfak
-
Momen Jumat Berkah, Bupati Samaun Dahlan Menyapa Anak-anak di Masjid Jami Kota Fakfak
Bupati Samaun Dahlan berkesempatan melaksanakan ibadah Salat Jumat sebagai kewajiban seorang muslim di Masjid Jami Kota
-
Sukseskan MTQ-XI Fakfak, TNI dan Polri Gabung Jurus Bersih-bersih Lingkungan di Kampung Kotam
semua bergerak serentak dalam satu tujuan yakni mensukseskan pelaksanaan MTQ ke-XI Kabupaten Fakfak di Distrik Fakfak Timur Tengah
-
Tinjau Fasilitas di Pasar Thumburuni, Bupati Samaun Dahlan Pastikan Aliran Air Bersih ke Toilet
Saat mengunjungi lokasi toilet di Pasar Rakyat Thumburuni Fakfak, Bupati Samaun Dahlan didampingi langsung Wakil Bupati Donatus Nimbitkendik
-
Tim CDOB Kokas ke Jakarta Paparkan Progres Terbaru Menuju Pemekaran
Koordinator Tim CDOB Kokas, Emil Hindom menyampaikan dalam waktu dekat pihaknya akan hadir mengikuti Rakernas Forkonas CDOB se-Indonesia
-
Yanpith Kambu Soroti Penyalahgunaan Penginapan di Fakfak untuk "Open BO"
kalau tempat penginapan tentunya yah fungsinya untuk tamu atau orang yang datang menginap dan beristirahat, bukan yang lainnya,
-
Seratus Hari Menjelang Natal 2025, Ini Imbauan Penting untuk Pemuda Kristen Fakfak
umat Tuhan di Kabupaten Fakfak agar dapat mempersiapkan diri dan hati kita, baik secara pribadi dan keluarga untuk menyambut kehadiran Juru Selamat
-
Wujudkan Visi Samaun Dahlan, BPKAD Fakfak: 514 Bidang Tanah Sudah Bersertifikat Pemda
bukan hanya aset tetap berupa tanah, melainkan semua aset baik yang bergerak maupun tidak bergerak akan dilakukan inventarisir
-
Donatus Nimbitkendik Harap Intervensi Anggaran Berjenjang untuk Helatan MTQ di Fakfak
Kalau selama ini alokasi anggaran hanya ditanggung kabupaten, maka ke depan distrik dan kampung juga harus berperan
-
Ali Sagara Imbau Warga Patipi Pulau Tak Terprovokasi Isu Pemilihan Kepala Kampung 2023
Sebagai Ketua Ikatan Pemuda Igaimanawas Non Nusa mengimbau kepada keluarga besar yang ada di dua kampung, agar jangan terprovokasi
-
Ratusan Kontingen dari 17 Distrik Siap Hadiri MTQ ke-XI 2025 di Fakfak Timur Tengah
Alhamdulillah terkait dengan pelaksanaan MTQ ke-XI tingkat Kabupaten Fakfak ini akan dilaksanakan pada tanggal 1 sampai 4 Oktober 2025
-
Ali Hindom Ajak Anak-anak Pesantren di Fakfak jadi Agen Persatuan dan Kesatuan Bangsa
mengajak semua komponen masyarakat khususnya adik-adik di Pesantren untuk menjaga kondusifitas wilayah, mari pererat persatuan dan kesatuan
-
Harlantas Bhayangkara ke-70, Satlantas Polres Fakfak Bagi Paket Sembako kepada Warga
sebanyak 50 paket sembako diserahkan secara langsung sebagai wujud nyata kepedulian Polri, khususnya Satlantas Polres Fakfak kepada para pengemudi
-
Jelang Peresmian, Ini Geliat Ekonomi Warga Fakfak di Pasar Rakyat Thumburuni
Kitong (kita) sudah mulai masuk tapi masih sepi pembeli, belum terlalu aktif ramai karena sebagian juga belum pindah
-
Investor Korea Sebut Kesuburan Tanah Investasi Rendah, Ini Gebrakan Samaun-Donatus
pihak investor siap melakukan rekayasa khusus melalui Regeneratif Tanah atau dengan pemupukan dan pengelolaan tanah yang lebih baik
-
Pemkab Fakfak Terima Laporan Hasil Survei Lahan Distrik Bomberai dari Investor Korea
kawasan Bomberai meski memiliki tantangan kesuburan, tetapi menyimpan potensi besar bagi pengembangan sawit, tebu, dan kopi
-
Pemkab Fakfak Papua Barat Proyeksikan PAD Tahun 2025 Tembus Rp 1,38 Triliun
untuk belanja daerah mengalami perubahan dari Rp 1,406 triliun menjadi Rp 1,403 triliun, termasuk pergeseran Rp 4,5 miliar
-
Polres Fakfak Berhasil Sita 32,4 Gram Ganja Siap Edar, Satu Tersangka Berinisial MM
dari laporan polisi nomor LP/A/6/IX/2025/SPKT.Resnarkoba/Polres Fakfak/Polda Papua Batat tanggal 3 September 2025 dengan tersangka berinisial MM
-
Sidak ke Lokasi Pembelian Pala, Disbun Fakfak Temukan Banyak Pala Muda dengan Harga Murah
jika dibiarkan, hal ini akan berdampak negatif terhadap kualitas produk pala Tomandin Fakfak, kesejahteraan petani, dan reputasi komoditas pala daerah
-
Pemkab Fakfak Komitmen Jaga Kualitas, Siap Tindak Tegas Pembelian Pala Muda
Kami melakukan langkah penegakan terhadap pembelian pala yang ada di wilayah kawasan perkotaan Fakfak selama 2 hari