TOPIK
Pilkada Pegunungan Arfak
-
Yosias Saroy berharap pilkada 2024 di Pegunungan Arfak berlangsung baik, aman, dan lancar tanpa ada kendala apapun.
-
Setelah itu, kendaraan pengangkut logistik pilkada dari KPU Pegunungan Arfak harus melintasi arus sungai yang cukup deras.
-
Hujan beberapa hari ini terakhir mengakibatkan akses jalan di dua kampung sedikit rusak yakni di Kampung Kusmenau dengan Demdamei.
-
Kegiatan ini bertujuan supaya anggota Panitia Pemilihan Distrik (PPD) bisa menggunakan aplikasi sirekap pada 27 November mendatang.
-
"Sirekap Mobile akan dipakai oleh anggota KPPS untuk menghitung atau merekapitulasi hasil suara di setiap TPS, " kata Yuvensius Leonardo Manibuy
-
"Kami hari melakukan training of trainer agar anggota PPD bisa mengisi model C1 KWK untuk pilkada nanti," kata Yan Towansiba
-
Ia juga berharap anggota KPPS yang telah dilantik bisa bekerja dengan baik dan bersaing dengan kabupaten-kabupaten lain.
-
Koordinator Divisi Hukum dan Pengawasan KPU Pegaf, Febriana Sorontou, mengatakan sortir dan lipat suara suara ditargetkan selesai hanya dalam sehari.
-
"Penandatangan ini sebagai janji agar tidak melakukan hal-hal yang tidak diinginkan dalam Pilkada Pegaf," kata Wilhelmus Heipon.
-
Yosak Saroy berharap surat cuti Marinus Mandacan agar secepatnya diurus dan diserahkan ke KPU Pegaf karena masa kampanye semakin dekat.
-
"Saya juga harap kedua bakal calon maupun tim sukses untuk komunikasinya tidak putus karena tahapan semakin padat," kata ketua KPU Pegaf, Yosak Saroy.
-
Sejauh ini, kata Maikel Salabai, anggota tim pemenangan Madan bergerak ke tiap kampung di Pegunungan Arfak, Papua Barat.
-
Proses pleno DPSHP tingkat kampung, ucap Hermus Dowansiba, dilakukan beberapa waktu lalu.
-
"Kami mohon kedua paslon segera melengkapinya pada 7-8 September, pada masa perbaikan admistrasi," kata Bayu Senoaji.
-
ia meminta masyarakat Pegunungan Arfak untuk bersama keamanan TNI dan Polri menjaga keamanan dan kelancaran pilkada 2024 hingga 27 November nanti.
-
KPU Pegunungan Arfak menyerahkan hasil resume pemeriksaan kesehatan kepada kedua bakal calon bupati dan wakil bupati Pegaf
-
Selama tahapan pilkada Pegaf, KPU berharap para calon terlibat aktif untuk menjaga situasi kondusif di Pegunungan Arfak, Papua Barat.
-
Namun sambung Prenius, pihaknya menginginkan adanya perubahan yang signifikan di Kabupaten Pegunungan Arfak.
-
Keempat anak asli Arfak itu masing-masing adalah pasangan Dominggus Saiba-Andi Salabai, dan pasangan Marinus Mandacan-Ever Dowansiba.
-
Menurut Amon, untuk pilkada 2024, pihaknya sudah berkoordinasi dengan beberapa parpol.
-
Ia pun mengaku bangga, karena ini saatnya bagi anak negeri Arfak maju bersama dalam kontestasi politik kepala daerah di negerinya sendiri.